Jumat, 27 Maret 2020

Contoh Foto Landscape / Pemandangan

Halo Sahabat Fotografi... 
Abadikan Momen Keren! 

(Untuk tema postingan Kak Mel kali ini adalah hasil jepretan momen di sekitar Rumah Kak Mel nih sahabat. Kuy kita lihat, ada apa aja sih di sekitar rumah Kak Mel?) 


    1. Sahabat Fotografi, untuk foto pertama ini Kak Mel ambil dari Bawah Jembatan, ini adalah sebuah sungai kecil di bawah jembatan. Untuk mengambil foto ini Kak Mel mengambil dengan posisi foto sejajar. Foto ini di ambil pada tanggal 27 Maret 2020, pukul 13.58 WIB. Kondisi cuaca sedikit mendung. Namun, masih masih mendukung untuk mengabadikan momen ini. 






    2. Sahabat Fotografi, untuk foto kedua ini Kak Mel ambil dari atas tumpukan tanah. Ini adalah sebuah kolam buatan di belakang pabrik. Untuk mengambil foto ini Kak Mel mengambil dengan posisi foto sejajar dari atas tanah menghadap ke kolam. Foto ini di ambil pada tanggal 27 Maret 2020, pukul 14.17 WIB. Kondisi cuaca sedikit mendung. Namun, masih masih mendukung untuk mengabadikan momen ini. 




    3. Sahabat Fotografi, untuk foto ketiga ini Kak Mel ambil masih di sekitar foto yang kedua. Ini adalah pepohonan dan langit yang membentang luas. Untuk mengambil foto ini Kak Mel mengambil dengan posisi foto kamera sejajar dengan tanah namun agak sedikit di miring ke atas sekitar 120° dan melawan datangnya cahaya. Foto ini di ambil pada tanggal 27 Maret 2020, pukul 14.20 WIB. Kondisi cuaca sedikit mendung. Namun, masih masih mendukung untuk mengabadikan momen ini. 





    4.Sahabat Fotografi, untuk foto keempat ini Kak Mel ambil ketika mau pulang, namun melihat di pinggir jalan ada yang memanggil Kak Mel untuk di abadikan. Ini adalah sebuah pohon yang telah di tebang dan di bakar. Mengambil dengan background fotonya adalah tanah yang kering. Untuk mengambil foto ini Kak Mel mengambil dengan posisi kamera dari bawah sejajar dengan akar pohon menuju atas tanah yang tinggi. Foto ini di ambil pada tanggal 27 Maret 2020, pukul 14.25 WIB. Kondisi cuaca sedikit mendung. Namun, masih masih mendukung untuk mengabadikan momen ini.





    5.Sahabat Fotografi, untuk foto kelima ini Kak Mel sudah dekat banget sama rumah Kak Mel, dan hujan gerimis sudah turun. Tapi, ada yang menarik mengiringi arah pulang Kak Mel. Pemandangan bunga yang indah ini di temani indah nya warna langit juga. Diambil sejajar dibagian atas rimbunnya bunga sedikit memperlihatkan indahnya langit. Foto ini diambil pada tanggal 27 Maret 2020, pukul 14.40 WIB. Kondisi cuaca hujan gerimis. Namun, matahari sedikit bersinar. 



    Itulah episode perburuan Foto Landscape/Pemandangan disekitar Desa Kak Mel. 
    Dunia ini indah ya, yakin masih tidak mensyukuri nikmat Tuhan mu? 

    Tunggu episode selanjutnya ya... 
    Terimakasih Sahabat Fotografi ☺




    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Foto dan Biografi Fotografer Nasional Spesialisasi di Foto Landscape / Wildlife

    Assalamu'alaikum Wr. Wb.  Tabik Puuun !!!  Check check, pantun dikit boleh ya sahabat fotografi 😎📷 Pandang Langit Malam Maha Karya San...